Kuasa Penjajah Imperialisme Belanda di Kerajaan Bone 1906-1931
Buku ini mengurai mengenai sistem pemerintahan yang ditetapkan oleh pemerintah Hindia Belanda setelah ekspedisi militer 1905. Bagaimana reaksi masyarakat dan pemerintah kerajaan terutama terhadap sistem pemerintahan yang diberlakukan oleh Hindia Belanda, serta seperti apa pengaruh perubahan politik terhadap perkembangan politik pemerintahan di Kerajaan Bone.
No other version available